Jakarta - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta menyelenggarakan Rapat Evaluasi Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020 yang diikuti seluruh Satuan Kerja termasuk Rupbasan Kelas I Jakarta Timur,(Kamis,22/10/2020).
Gusti A. Ridho beserta jajarannya yang terkait hal tersebut untuk mengikuti teleconference mengenai monitoring dan evaluasi. Beliau menintruksikan untuk mengadakan rapat terbatas pada hari Jum'at dengan beberapa pegawai mengenai Anggaran Tahun 2020.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar